PENCEGAHAN VIRUS COVID-19 (Corona)
Administrator 30 Maret 2020 20:47:22 WIB
Pada Hari Kamis 26 Maret 2020 Pemerintah Desa bersama Lembaga Desa Ngulankulon seperti BPD, RT/RW, Linmas, Karang Taruna, PKK dipandu Bidan Desa dan BABINSA bersama BKTM Desa Ngulankulon melaksanakan Tanggap Darurat Bencana untuk Melawan Wabah Virus COVID-19 (CORONA) dengan cara bergotong royong menyemprotkan cairan disenfektan ke tempat umum seperti mushola, kantor dan rumah warga. Upaya ini dilakukan agar meminimalisir penyebaran Wabah Virus COVID-19. Semoga Penduduk Kabupaten Trenggalek Khususnya Desa Ngulankulon di jauhkan dari wabah Virus ini, Aamiin Yarobbal Alaamiin.
Komentar atas PENCEGAHAN VIRUS COVID-19 (Corona)
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah pengunjung |
- MUSYAWARAH DESA KHUSUS Penetapan Keluarga Penerima Manfaat BLT DANA DESA TAHUN ANGGARAN 2024
- PENYERAHAN BLT DANA DESA PERIODE BULAN DESEMBER TAHUN ANGGARAN 2023
- PENYERAHAN BLT DANA DESA PERIODE BULAN NOVEMBER TAHUN ANGGARAN 2023
- PENYERAHAN BLT DANA DESA PERIODE BULAN SEPTEMBER DAN OKTOBER TAHUN ANGGARAN 2023
- PENYERAHAN BLT DANA DESA PERIODE BULAN JULI DAN AGUSTUS TAHUN ANGGARAN 2023
- PENYERAHAN BLT DANA DESA PERIODE BULAN JUNI TAHUN ANGGARAN 2023
- PENYERAHAN BLT DANA DESA PERIODE BULAN APRIL DAN MEI TAHUN ANGGARAN 2023